Sabtu, 09 Juni 2012

Jalan Ke Lombok

Posted at 09.01 by thegudangupil
Jalan ke lombok kini tak perlu repot segala macamnya, telah ada paket tour lombok yang menyediakan paket lengkap untuk berwisata ke Lombok.

Testimoni mengenai lombok sebagai pulau yang asri sudah bukan hanya omongan belaka, melainkan sudah banyak orang yang mengunjungi lombok dan setelah kembali mereka menceritakan berbagai macam pengalaman menarik mereka salama mereka berada di sana.

Gili Trawangan biasanya menjadi salah satu tempat destinasi wajib bagi mereka yang datang mengunjungi Lombok. Banyak sekali turis asing di Gili Trawangan, bahkan sepertinya mayoritas penghuni pulau ini adalah turis asing.

Gili trawangan sudah dilengkapi oleh hotel-hotel yang cukup lengkap dan berfariasi disesuaikan dengan budget anda, dengan restaurant-restaurant yang berjejer di sepanjang pantai. Untuk para turis lokal dengan budget terbatas, terdapat rumah makan dengan masakan Indonesia di depan Jeti / pelabuhan, tempat ini bernama pasar seni atau penduduk lokal sering juga menyebutnya sebagai central Gili Trawangan. Di siang hari menu andalannya ialah nasi campur dengan harga sekitar Rp.10.000, cukup murah bukan? sedangkan di malam hari terdapat pilihan seafood, ayam bakar dan lainnya dengan harga yang relatif terjangkau.

Makannya jangan mau kalah sama tusris asing, masa mereka udah kesana kita yang orang indonesia malah belum ke sana..hehe

Related Post



Tidak ada komentar:

Posting Komentar